Mina Sarua
Mina Sarua bukan hanya sekedar minuman. Bahan-bahan yang terkandung di dalamnya antara lain Tape ketan dan rempah-rempah. Mina Sarua yang telah ratusan tahun menjadi warisan budaya dari nenek moyang warga Dusun Sumbawa Desa Bontokape Kecamatan Bolo ini, bermanfaat sebagai obat atau biasa disebut Minuman Penghangat Tubuh. Pada musim hujan (dingin) minuman ini sangat baik untuk menjaga stabilitas tubuh, karena komposisinya mengandung bahan-bahan rempah alami.
Source : Alanmalingi.wordpress.com
Photo by : @mysetiawan
Yuk jelajah tempat wisata Bima ini!! -_culinary
#exploreindonesia
Nikmati inspirasi Wisata Bima hari ini di Liburdulu.com! –